*Assalamualaikum*
Izin melaporkan giat Bhabinkamtibmas Polsek Lebong atas
*BRIPKA SUWANDI K, SH*
*Kegiatan*
melaksanakan kegiatan gerakan Jumat berkah (berbagi nasi gratis) dengan sasaran :
– para lansia yang berhak
-Anak Yatim
-Duafa
-ODGJ
-petugas parkir
-para pencari nafkah yg tidak pernah lelah berjuang
-penyitas jalanan
*Pelaksanaan* :
Hari : Jumat
Tanggal : 27 Mei 2022
Jam : 13.00 WIB s.d. selesai
Lokasi :Desa Daneu Kec. Lebong Atas
*Hasil Kegiatan*
Terlaksananya kegiatan gerakan Jumat berkah (berbagi nasi gratis) dengan sasaran para lansia dan masyarakat sekitar Desa Daneu yang terdampak Covid-19.
Dalam kesempatan tsb,Bhabinkamtibmas
Menyampaikan pesan-pesan kamtibmas berupa:
1. Tetap patuhi Protokol Kesehatan.
2. Tetap jaga silaturahmi dan komunikasi yang baik antar warga.
3. Mendukung program pemerintah dalam membangun desa.
4. Selalu menjaga kebersihan lingkungan dan Tidak membuang sampah di sungai ataupun di saluran SPAL desa.
5. Tetap bersinergi dengan bhabinkamtibmas dalam menciptakan dan menjaga situasi yg kondusif di desa.
Kegiatan berjalan dengan aman,tertib & terkendali.
Demikian laporan kegiatan yang dilaksanakan.
Dokumentasi terlampir.
*Polres lebong Ber SAMA*
#Sinergi#
#Adil#
#Modern#
#Amanah#