Posted inPILKADA 2024
Ketum Bhayangkari Berikan Bantuan Kepada Anak Stunting di Desa Reruwairere
NTT. Ketua Umum Bhayangkari Ny. Juliati Sigit Prabowo bersama rombongan melakukan kunjungan kerja di Pelabuhan Kerica Palue. Ny. Juliati Sigit Prabowo bersama rombongan disambut dengan tarian adat oleh masyarakat setempat.…